Jackboots on Whitehall (2010)
Film JACKBOOTS ON WHITEHALL, sebuah film parodi dan sindiran tentang perang Jerman dan Inggris, apa yang akan terjadi jika Jerman menang dalam perang tersebut. Dalam film ini pengisi suara pemean utamanya Ewan McGregor akan mengambil peran sebagai Chris, pemuda Skotlandia yang memimpin gerakan melawan penyusup melawan penjajah selain juga harus menyelamatkan seorang gadis (Rosamund Pike). Griffiths sendiri akan bermain sebagai kepala Angkatan Udara Jerman (Luftwaffe) Hermann Goering. Dalam film ini ada tokoh-tokoh besar dari Nazi yaitu Adolf Hitler, Heinrich Himmler, Dr. Joseph Gobbels, Hermann Goering, dan satu pemimpin Inggris yaitu Winston Churchil. Tokoh braveheart juga muncul dalam film ini ketika terjadi perang melawan tentara Nazi. Film tiga dimensi ini memang lain daripada yang lain.
Durasi : 01:27:41
Harga : Rp. 35.000,-
Format : VCD
Player Support : VCD dan DVD Player